Rabu, 18 Maret 2009

GALAKSI


GALAKSI(Gelar Ajang Kresi Siswa) adalah salah satu agenda tahunan SMAN 1 Kepahiang
dan acara ini telah memasuki tahun ke-8.acara ini memiliki peran positif bagi kalangan siswa sekabupaten Kepahiang karena melalui panggung kreasi ini para siswa dapat menyalurkan bakat dan minat mereka dalam bidang seni.Galaksi yang ke-8 ini diselenggarakan pada tanggal 19-23 maret 2009.pembukaan galaksi ini dihadiri oleh bapak Bupati Kephiang dan kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kepahiang.tampaknya kegiatan ini telah memberikan inspirasi kepada sekolah lain untuk meniru kegiatan hal ini menunjukan bahwa kegiatan ini memang di sukai.Untuk menyukseskan GALAKSI ini OSIS telah bekerja keras mulai dari menyiapkan panggung,undangan kesekolah lain dan mencari sponsor untuk kegiatan ini.Selain sebagai ajang kreasi acara ini juga bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antar sekolah karena tidak hanya sekolah se kabupaten saja yang mengikuti tapi juga sekolah yang ada diluar kabupaten seperti Curup.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar